SPIG Universitas Pendidikan Indonesia Gelar Sosialisasi Pemetaan Potensi Ekonomi dan Bencana di Kecamatan Cantigi
|

SPIG Universitas Pendidikan Indonesia Gelar Sosialisasi Pemetaan Potensi Ekonomi dan Bencana di Kecamatan Cantigi

Indramayu– Program Studi Surveying, Mapping, and Geographic Information (SPIG), Universitas Pendidikan Indonesia, sukses melaksanakan kegiatan Sosialisasi Pemetaan Potensi Ekonomi dan Bencana di Kecamatan Cantigi, Kabupaten Indramayu. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman masyarakat dan pemerintah daerah mengenai pentingnya pengelolaan potensi wilayah secara efektif sekaligus mitigasi risiko bencana. Sosialisasi ini dihadiri oleh berbagai pihak, termasuk masyarakat…

Sosialisasi Hasil Pemetaan Partisipatif di Kampung Adat Cireundeu: Puncak Kegiatan Penelitian dan Pengabdian Masyarakat oleh Prodi Survei Pemetaan dan Informasi Geografis

Sosialisasi Hasil Pemetaan Partisipatif di Kampung Adat Cireundeu: Puncak Kegiatan Penelitian dan Pengabdian Masyarakat oleh Prodi Survei Pemetaan dan Informasi Geografis

CIMAHI – 20 Oktober 2024. Pelaksanaan Sosialisasi Hasil Pemetaan Partisipatif di Kampung Adat Cireundeu, Kelurahan Leuwigajah, Kecamatan Cimahi Selatan, Kota Cimahi, menjadi puncak dari kegiatan Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat oleh Program Studi Survei Pemetaan dan Informasi Geografis, Universitas Pendidikan Indonesia. Kegiatan ini berlangsung di Balai Panggung, Kampung Adat Cireundeu, dan mendapatkan sambutan hangat dari…

|

PELATIHAN PEMETAAN RESIKO DAN POTENSI BENCANA TSUNAMI SECARA PARTISIPATIF DI KECAMATAN PANGANDARAN, PROVINSI JAWA BARAT

Penulis : Asri Ria Affriani, Nanin Trianawati Sugito, Dede Rohmat, Yakub Malik, Anisa Nabila Rizki Ramadhani, Arif Ismail, Jupri, Iwan Setiawan, Hendro Murtianto, Sekar Ayu. Universitas Pendidikan Indonesia, Bandung 2023. Pada tanggal 10 s.d 12 Agustus 2023, telah dilaksanakan pelatihan pemetaaan resiko dan potensi bencana tsunami di Kecamatan Pangandaran, Jawa Barat. Pelatihan ini dihadiri oleh…